BANNER KALTARA

Peletakan Batu Pertama Pembangunan Kapel di Kantor Bupati

16 Juli 2024 11:48
1db1feb6-6aa8-4174-9750-84dfe366e2a0

Borneoindotimes.com

Bulungan – Bupati Bulungan, Syarwani, S.Pd, M.Si dan Wakil Bupati (Wabup) Bulungan, Ingkong Ala, SE, M.Si melaksanakan peletakan batu pertama pembangunan gedung serbaguna (Kapel) di lingkungan Kantor Bupati pada Senin (15/7). Keberadaan Kapel ke depannya menjadi wadah bagi para pegawai Nasrani untuk beribadah, berdoa pribadi sekaligus meningkatkan keimanan.

Kegiatan peletakan batu pertama dilaksanakan Pengurus Persekutuan Doa Oikumene Bukit Hermon Tanjung Selor beserta panitia pembangunan. Wabup selaku Penasehat Oikumene menerangkan, selama ini pegawai Nasrani di lingkungan Kantor Bupati belum memiliki tempat khusus untuk beribadah maupun kegiatan yang berhubungan dengan gereja. Untuk itu Wabup menyampaikan terima kasih atas kebijakan Pemkab yang tahun ini membangun Kapel sebagai tempat serbaguna umat Nasrani untuk beribadah maupun aktifitas lainnya.

Sementara Bupati dalam arahannya juga menyampaikan apresiasi karena pembangunan Kapel tersebut merupakan bagian dari program-program prioritas di Kabupaten Bulungan yaitu Benuanta Religi sebagai program pembangunan di bidang keagamaan termasuk di dalamnya rumah ibadah. Keberadaan Kapel sekaligus melengkapi sarana prasarana yang ada di lingkungan Kantor Bupati yang sudah memiliki Musholla Al Umaro.

Bupati berharap, keberadaan tempat-tempat ibadah di lingkungan Kantor Bupati tidak hanya meningkatkan kualitas iman dan takwa tapi juga menunjukkan semangat tolerasi, persatuan dan kesatuan. 

BERITA TERKAIT

bnn1

TERPOPULER

Bupati Pantau Harga Sembako Di Bulan Ramadhan dan Jelang Lebaran

Borneo Indo Times.com- Bulungan Bupati Bulungan Syarwani, didamping Sekda Risdianto, bersama jajaran terkait, melakukan pemantauan langsung harga kebutuhan pokok di Pasar Induk Tanjung Selor. Pantauan itu dilakukan guna memastikan harga-harga di pasaran tetap stabil. Seperti diketahui, memasuki bulan Ramadhan hingga menjelang hari raya Idul Fitri, biasanya ada kenaikan harga kebutuhan pokok. Hal ini terjadi karena…

Read More...

Masyarakat long lanuk hadiri Kampanye Paslon Bupati Dan Wakil Bupati Berau MP AW

Borneoindotimes.com Tanjung Redeb Berau – Masyarakat Sambut dengan sukacita Kampanye calon bupati dan wakil bupati berau Paslon MP AW menyampaikan program program prioritas yang pro rakyat ketika memapaparkan orasi politik nya ditengah para pendukung (27/10/24   Selanjutnya,pada penyampaian pidato politik nya Paslon MP AW menyatakan komitmennya maju sebagai calon bupati Berau bersama wakilnya Ir. Agus…

Read More...

Pjs Bupati Berau Meresmikan Peluncuran Koleksi Digita

Borneoindotimes.com Tanjung Redeb Berau – Sufian Agus didampingi Rabiatul Islamiyah meresmikan peluncuran Koleksi Digital dan Koleksi Tercetak Kependudukan di Balai Mufakat hari ini.(indri/Korankaltim). Sufian Agus didampingi Rabiatul Islamiyah meresmikan peluncuran Koleksi Digital dan Koleksi Tercetak Kependudukan di Balai Mufakat hari ini.(indri/Korankaltim)  Untuk mendukung performa Sekolah Siaga Kependudukan (SKK) di Kabupaten Berau, Dinas Pengendalian Penduduk, Keluarga…

Read More...

Wabup Hadiri Pelantikan Pj Walikota Tarakan

Borneo Indo Times.com Wakil Bupati (Wabup) Bulungan, Ingkong Ala, SE, M.Si mewakili jajaran Pemerintah Kabupaten Bulungan menghadiri Pelantikan Penjabat (Pj) Walikota Tarakan dan Serah Terima Jabatan Walikota Tarakan Tahun 2024 di Aula Lantai I Gedung Gabungan Dinas di Jl Rambutan, Tanjung Selor pada Jumat (1/3). Diketahui, Walikota Tarakan, dr H Khairul, M.Kes dan Wakil Walikota,…

Read More...

Kuasa Hukum Terdakwa Kecewa JPU Berulangkali Tak Hadirkan Barang Bukti Dipersidangan

Borneo Indo Times.Com Kota Bekasi, – Dalam persidangan kasus Tindak Pidana Pencucian Uang (TPPU) Edc Cash di Pengadilan Negeri (PN) Kota Bekasi, kuasa hukum terdakwa minta sidang pembacaan pledoi ditunda, lantaran Jaksa Penuntut Umum (JPU) sudah sekian kali tak mampu menunjukkan bukti berupa aset barang sitaan yang selama ini sudah disita Bareskrim, Senin(9/09/2024). Kuasa hukum…

Read More...