BANNER

RSD dr H Soemarno Sosrotadmodjo Jalani Penilaian Akreditasi

18 October 2023 16:52
IMG-20231018-WA0005

Borneo Indo Times.com

Bulungan kalimantan utara – Bupati Bulungan, Syarwani, S.Pd, M.Si dan Wakil Bupati Bulungan, Ingkong Ala, SE, M.Si mengikuti kegiatan survei penilaian akreditasi pada Unit Pelaksana Teknis Daerah Rumah Sakit Daerah (UPTD RSD) dr H Soemarno Sosroatmodjo, Tanjung Selor pada Rabu (18/10/2023)

. Survei penilaian dilaksanakan oleh Lembaga Akreditasi Fasilitas Kesehatan Indonesia (LAFKI) yang bertujuan meningkatkan mutu pelayanan rumah sakit sekaligus untuk meningkatkan keselamatan pasien yang menjadi standar akreditasi sebagaimana amanat Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 12 Tahun 2020 tentang Akreditasi Rumah Sakit.

“Saya ucapkan terima kasih dan apresiasi setingginya-tingginya serta mendukung atas terselenggaranya kegiatan ini untuk meningkatkan mutu pelayanan, peningkatan kinerja dan penerapan manajemen resiko yang dilaksanakan secara berkesinambungan sehingga dapat terwujud pelayanan yang berkualitas,” ujar Bupati. Dilanjutkan, salah satu indikator penguatan pelayanan kesehatan yang berkualitas yaitu minimal 1 rumah sakit umun daerah wajib tersertifikasi Akreditasi Nasional.

“Untuk meningkatkan mutu layanan kesehatan yang berkualitas, saya berharap pihak rumah sakit dr H Soemarno Sostroadmodjo terus berupaya bersungguh-sungguh meningkatkan pelayanannya dengan menerapkan prinsip-prinsip keselamatan pasien, bersikap profesional sehingga bisa mencapai status terakreditasi melalui tahapan dan ketentuan yang berlaku,” pesan Bupati.

Diingatkan, menjadi tugas bersama seluruh perangkat daerah termasuk rumah sakit untuk terus berinovasi dalam memenuhi ekspektasi masyarakat terutama dalam meningkatkan tata kelola pelayanan kesehatan.

“Karena komitmen kita, semata-semata adalah untuk memenuhi kebutuhan dan kepuasan pelayan terhadap masyarakat,” tandas Bupati dalam kegiatan yang dihadiri Tim Surveyour Akreditasi LAFKI yaitu dr Kusuma Wijayanti, M. Si, FIHFAA dan Ns Rina Fitriyani, S. Kep., M.Kep, FIHFAA.

BERITA TERKAIT

bnn1
IMG-20231107-WA0008
IMG-20231024-WA0002
20230912_230527
20230912_230546
Screenshot 2023-09-14 192249
Screenshot 2023-09-14 115634
IMG-20230911-WA0009
IMG-20230911-WA0008
IMG-20230907-WA0008
IMG-20230907-WA0005
IMG-20230907-WA0007
IMG-20230905-WA0011
IMG-20230905-WA0002
IMG-20230905-WA0003
IMG-20230902-WA0004
IMG-20230901-WA0002
IMG-20230830-WA0001
IMG-20230830-WA0002
IMG-20230827-WA0018
IMG-20230827-WA0019
IMG-20230826-WA0001
IMG-20230824-WA0007
IMG-20230823-WA0007
IMG-20230821-WA0003
IMG-20230818-WA0006
0f8dc469-de22-462e-938a-87c13da791c2
IMG-20230815-WA0005
20230814_184350
IMG-20230812-WA0001
IMG-20230810-WA0012
IMG-20230809-WA0018
IMG-20230808-WA0006
IMG-20230806-WA0010
IMG-20230805-WA0002
IMG-20230804-WA0004
IMG-20230803-WA0000
a3198209615742a4947e0b653ed8b584
IMG-20230801-WA0000
IMG-20230728-WA0020
ab534fd9-83b9-4c02-b61a-423b56782ab5
IMG-20230723-WA0000
IMG-20230722-WA0001

TERPOPULER

Pemerintah Kabupaten Bulungan Mempercantik Tugu Cinta Damai

Borneo Indo Times.com Bulungan Kalimantan Utara – Pemerintah Kabupaten Bulungan Tengan Merenovasi Panggung Tugu Cinta Damai ” Disiapkan untuk anak-anak menampilkan kreativitasnya. Panggung ini juga dapat dimanfaatkan oleh masyarakat umum, komunitas, pemuda pecinta seni untuk even dan pertunjukan,”kata Bupati Bulungan, Syarwani, S.Pd, M.Si Ketika meninjau pembangunan beberapa fasilitas publik di areal Tepian Sungai Kayan Pada…

Read More...

Melestarikan Pawai Adat Budaya di Bulungan

Borneo Indo Times.Com Bulungan Kalimantan Utara – Ribuan peserta terdiri pelajar, mahasiswa, instansi pemerintah, swasta serta organisasi kemasyarakatan mengikuti Pawai Adat Budaya yang mengambil start di Lapangan Ahmad Yani menyusuri tepian Sungai Kayan dan finish di Tugu Cinta Damai. Peserta dilepas langsung oleh Bupati Bulungan, Syarwani, S.Pd, M.Si beserta jajaran Pemkab, DPRD dan Forkopimda Bulungan.(14/10/2023)…

Read More...

Pemprov Upayakan Emisi Karbon melalui Skema REDD+

Borneo Indo Times.com TANJUNG SELOR – Wakil Gubernur, Dr. Yansen, TP.,M.Si.,membuka Kegiatan Penguatan Arsitektur Kelembagaan Reducing Emission from Deforestation and forest Degradation (REDD+) oleh Direktorat Mitigasi Perubahan Iklim Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK). Wagub yang didampingi Pelaksana Tugas (Plt). Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Penelitian dan Pengembangan (Bappeda-Litbang) Provinsi Kaltara, Bertius, S.Hut serta Plt. Ketua…

Read More...

Menyanbut HUT Kabupaten Bulungan Ke 63, Gelar Lomba Sumpit

Borne Indo Times.com Bulungan Kalimantan Utara – Sekretaris Daerah (Sekda), Risdianto, S.Pi, M.Si membuka kegiatan lomba menyumpit dalam rangka menyambut HUT Tanjung Selor ke 233 dan Kabupaten Bulungan ke 63 tahun 2023 di Lapangan Ahmad Yani pada Selasa (26/9/2023). Kegiatan menjadi upaya pelestarian warisan budaya, permainan hingga olahraga tradisional. Tercatat lomba menyumpit untuk umum diikuti…

Read More...

Benuanta Fest Ramaikan HUT ke 11 Kaltara

Borneo Indo Times.Com TANJUNG SELOR- Gubernur Kalimantan Utara (Kaltara), Drs. H. Zainal A. Paliwang, SH., M.Hum bersama Wakil Gubernur, DR. Yansen TP., M.Si., hadir bersama pada pembukaan Benuanta Fest 2K23, bertempat di Lapangan Agathis, Senin (30/10). Benuanta Fest menjadi salah satu rangkaian pesta hari jadi yang paling ditunggu oleh masyarakat Kaltara, selain menghadirkan beragam artis…

Read More...