BANNER

Semarakkan Festival Burung Berkicau

15 October 2023 14:54
IMG-20231015-WA0006

Borneo Indo Times.com

Bulungan Kalimantan Utara – Penutupan Lomba dan Festival Burung Berkicau menyemarakkan Hari Jadi Kota Tanjung Selor ke 233 dan Kabupaten Bulungan ke 63 tahun 2023 berlangsung di Jl Gelatik, Tanjung Selor pada Minggu (15/10 /2023).

Kegiatan turut dihadiri Bupati Bulungan, Syarwani, S.Pd, M.Si yang menyampaikan terima kasih dan apresiasi atas kegiatan yang sekaligus menjadi wadah silaturrahmi warga masyarakat khususnya kicau mania.

“Terima kasih dan penghargaan saya sampaikan kepada Hj. Aluh Berlian, SH (Wakil Ketua DPRD Bulungan) dan H. Sugiatsyah beserta keluarga yang berinisiatif menggelar kegiatan bertajuk Semarak Birau 2023 ini,” ujar Bupati.

Pemerintah daerah juga akan menggelar Bupati Cup Kicau Mania sebagai wadah penyaluran hobi warga masyarakat. Bupati juga melihat langsung swadaya masyarakat menambal lubang jalan serta membersihkan rumput di sekitar Jl. Gelatik pertanian yang dapat membahayakan pengguna jalan utamanya saat malam hari.

“Kita juga berterima kasih atas inisiatif warga yang berswadaya dan bergotong royong menambal jalan. Mudah-mudahannya ke depannya ada perbaikan dan penataan yang bisa dilakukan oleh pemerintah daerah.” Imbuh Bupati.

BERITA TERKAIT

bnn1
IMG-20231107-WA0008
IMG-20231024-WA0002
20230912_230527
20230912_230546
Screenshot 2023-09-14 192249
Screenshot 2023-09-14 115634
IMG-20230911-WA0009
IMG-20230911-WA0008
IMG-20230907-WA0008
IMG-20230907-WA0005
IMG-20230907-WA0007
IMG-20230905-WA0011
IMG-20230905-WA0002
IMG-20230905-WA0003
IMG-20230902-WA0004
IMG-20230901-WA0002
IMG-20230830-WA0001
IMG-20230830-WA0002
IMG-20230827-WA0018
IMG-20230827-WA0019
IMG-20230826-WA0001
IMG-20230824-WA0007
IMG-20230823-WA0007
IMG-20230821-WA0003
IMG-20230818-WA0006
0f8dc469-de22-462e-938a-87c13da791c2
IMG-20230815-WA0005
20230814_184350
IMG-20230812-WA0001
IMG-20230810-WA0012
IMG-20230809-WA0018
IMG-20230808-WA0006
IMG-20230806-WA0010
IMG-20230805-WA0002
IMG-20230804-WA0004
IMG-20230803-WA0000
a3198209615742a4947e0b653ed8b584
IMG-20230801-WA0000
IMG-20230728-WA0020
ab534fd9-83b9-4c02-b61a-423b56782ab5
IMG-20230723-WA0000
IMG-20230722-WA0001

TERPOPULER

Anggaran Perbaikan jalan Tanjung Palas Timur Masih Diusulkan Ke Pusat

Borneo Indo Times.Com  Bulungan – jalan Tanjung Palas Timur memprihatinkan, mengalami kerusakan di sejumlah titik. warga mengeluh karna rusaknya ruas jalan belum juga diperbaiki pemerintah, meski pemeliharaan jalan terus berjalan. Bupati Bulungan, Syarwani mengatakan, untuk peningkatan ruas jalan Tanjung Palas Timur sudah diusulkan ke Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Kemenko Marves) dan Kementerian Pekerjaan…

Read More...

Kunjungan Danrem Di Sambut Bupati Tana Tidung

Borneoindotimes.com Tana Tidung – Kunjungan dan silaturahmi Danrem Maharajalila di Kabupaten Tana Tidung disambut Baik oleh Bupati Tana Tidung di ruang Rapat Bupati Tana Tidung pada hari kamis (13/6/2024). Usai menerima kunjungan dan silaturahmi Danrem Maharajalila, Bupati Tana Tidung melanjutkan Rapat Bersama OPD terkait persiapan Iraw Kabupaten Tana Tidung yang insyaallah akan dilaksanakan di minggu…

Read More...

Rapat Koordinasi Persiapan Pelaksanaan Kegiatan Carfreeday

Borneo Indo Times.Com TARAKAN – Wali Kota Tarakan, dr. H. Khairul, M.Kes., memimpin Rapat Koordinasi Persiapan Pelaksanaan Kegiatan Carfreeday, Selasa (1/8/2023). Rapat yang berlangsung di Ruang Rapat Imbaya Kantor Wali Kota ini bertujuan untuk menyusun strategi dan memastikan kelancaran pelaksanaan kegiatan Carfreeday yang akan diadakan pada tanggal 17 Agustus mendatang dengan rute dari jalan Sumatera…

Read More...

Pasangan Calon Bupati Dan Wakil Bupati Kabupaten Berau MP AW Kampanye 

Borneo indo Times.Com Tanjung Redeb Berau Kalimantan Timur – Pasangan calon Bupati dan Wakil bupati Berau Madri Pani dan Agus Wahyudi menyampaikan keinginannya mewujudkan Sumber Daya Manusia kabupaten Berau yang cerdas, sehat, terampil, produktif dan andal secara merata. Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Berau nomor urut 1, MP-AW terus melakukan penjaringan aspirasi masyarakat ketika…

Read More...

PJs Bupati Berau Hadiri Rapat Koordinasi Nasional

Borneoindotimes.com BOGOR – Penjabat Sementara (Pjs) Bupati Berau, Sufian Agus, bersama jajaran Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Berau, mengikuti Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) penyelenggaraan pemerintahan daerah yang berlangsung di Sentul International Convention Center (SICC), Bogor, Jawa Barat, Kamis (7/11/2024). Rakornas yang mengusung tema “Implementasi Asta Cita Menuju Indonesia Emas 2045” ini dibuka secara resmi…

Read More...