BANNER

RSD dr H Soemarno Sosrotadmodjo Jalani Penilaian Akreditasi

18 October 2023 16:52
IMG-20231018-WA0005

Borneo Indo Times.com

Bulungan kalimantan utara – Bupati Bulungan, Syarwani, S.Pd, M.Si dan Wakil Bupati Bulungan, Ingkong Ala, SE, M.Si mengikuti kegiatan survei penilaian akreditasi pada Unit Pelaksana Teknis Daerah Rumah Sakit Daerah (UPTD RSD) dr H Soemarno Sosroatmodjo, Tanjung Selor pada Rabu (18/10/2023)

. Survei penilaian dilaksanakan oleh Lembaga Akreditasi Fasilitas Kesehatan Indonesia (LAFKI) yang bertujuan meningkatkan mutu pelayanan rumah sakit sekaligus untuk meningkatkan keselamatan pasien yang menjadi standar akreditasi sebagaimana amanat Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 12 Tahun 2020 tentang Akreditasi Rumah Sakit.

“Saya ucapkan terima kasih dan apresiasi setingginya-tingginya serta mendukung atas terselenggaranya kegiatan ini untuk meningkatkan mutu pelayanan, peningkatan kinerja dan penerapan manajemen resiko yang dilaksanakan secara berkesinambungan sehingga dapat terwujud pelayanan yang berkualitas,” ujar Bupati. Dilanjutkan, salah satu indikator penguatan pelayanan kesehatan yang berkualitas yaitu minimal 1 rumah sakit umun daerah wajib tersertifikasi Akreditasi Nasional.

“Untuk meningkatkan mutu layanan kesehatan yang berkualitas, saya berharap pihak rumah sakit dr H Soemarno Sostroadmodjo terus berupaya bersungguh-sungguh meningkatkan pelayanannya dengan menerapkan prinsip-prinsip keselamatan pasien, bersikap profesional sehingga bisa mencapai status terakreditasi melalui tahapan dan ketentuan yang berlaku,” pesan Bupati.

Diingatkan, menjadi tugas bersama seluruh perangkat daerah termasuk rumah sakit untuk terus berinovasi dalam memenuhi ekspektasi masyarakat terutama dalam meningkatkan tata kelola pelayanan kesehatan.

“Karena komitmen kita, semata-semata adalah untuk memenuhi kebutuhan dan kepuasan pelayan terhadap masyarakat,” tandas Bupati dalam kegiatan yang dihadiri Tim Surveyour Akreditasi LAFKI yaitu dr Kusuma Wijayanti, M. Si, FIHFAA dan Ns Rina Fitriyani, S. Kep., M.Kep, FIHFAA.

BERITA TERKAIT

bnn1
IMG-20231107-WA0008
IMG-20231024-WA0002
20230912_230527
20230912_230546
Screenshot 2023-09-14 192249
Screenshot 2023-09-14 115634
IMG-20230911-WA0009
IMG-20230911-WA0008
IMG-20230907-WA0008
IMG-20230907-WA0005
IMG-20230907-WA0007
IMG-20230905-WA0011
IMG-20230905-WA0002
IMG-20230905-WA0003
IMG-20230902-WA0004
IMG-20230901-WA0002
IMG-20230830-WA0001
IMG-20230830-WA0002
IMG-20230827-WA0018
IMG-20230827-WA0019
IMG-20230826-WA0001
IMG-20230824-WA0007
IMG-20230823-WA0007
IMG-20230821-WA0003
IMG-20230818-WA0006
0f8dc469-de22-462e-938a-87c13da791c2
IMG-20230815-WA0005
20230814_184350
IMG-20230812-WA0001
IMG-20230810-WA0012
IMG-20230809-WA0018
IMG-20230808-WA0006
IMG-20230806-WA0010
IMG-20230805-WA0002
IMG-20230804-WA0004
IMG-20230803-WA0000
a3198209615742a4947e0b653ed8b584
IMG-20230801-WA0000
IMG-20230728-WA0020
ab534fd9-83b9-4c02-b61a-423b56782ab5
IMG-20230723-WA0000
IMG-20230722-WA0001

TERPOPULER

Data Bantuan Sosial Harus Valid dan Tepat Sasaran

Borneoindotimes.com Bulungan – Bupati Bulungan, Syarwani, S.Pd, M.Si membuka rapat koordinasi (rakor) operator Sistem Informasi Kesejahteraan Sosial Next Generation (SIKS-NG) di Ruang Tenguyun Lantai II Kantor Bupati pada Rabu (24/7). Bupati berharap, rakor dapat menghasilkan data terpadu kesejahteraan sosial yang valid sehingga tepat sasaran dan memberi dampak positif nyata ke masyarakat. Rakor yang diselenggarakan Dinas…

Read More...

Kunjungan Pj. Wali Kota Tarakan ke Baloy Adat Mayo Adat Tidung

Tarakan, 18 April 2024 – Pj. Wali Kota Tarakan, Dr. Bustan, S.E., M.Si., menghadiri sebuah acara bersejarah hari ini dengan melakukan kunjungan ke Baloy Adat Mayo Adat Tidung. Acara yang digelar di Jl. Aki Balak tersebut menjadi momen penting dalam menjalin hubungan antara pemerintah kota Tarakan dengan masyarakat adat Tidung. Dalam kunjungannya, Dr. Bustan disambut…

Read More...

Deklarasi Relawan JASTRI Siap Bergerak Untuk Menang, Ini Alasannya

Borneo Indo Times .Com Kota Bekasi – Ratusan Relawan Jaringan Suara Tri Adhianto (JASTRI) mendeklarasi diri bergerak untuk kemenangan Calon Walikota Bekasi, Tri Adhianto dan Wakil Walikota Bekasi Haris Bobihoe (Ridho) di Pilkada Kota Bekasi 27 November 2024 mendatang. Dalam acara Deklarasi Relawan JASTRI yang dilaksanakan hari ini, Sabtu (14/09/2024) di Gedung Balai Rakyat,Kayuringin, Bekasi…

Read More...

Komunikasi Efektif, Tingkatkan Kualitas Pelayanan Kesehatan

Borneoindotimes.com TARAKAN – RSUD dr. H. Jusuf SK terus meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan dengan menyelenggarakan berbagai program pengembangan kompetensi bagi tenaga kesehatan. Salah satu upaya terbaru yang dilakukan adalah menggelar “Pelatihan Komunikasi Efektif” yang berlangsung pada 28 hingga 31 Agustus 2024. Pelatihan ini diikuti oleh 30 tenaga kesehatan dari berbagai profesi, seperti dokter, perawat, bidan,…

Read More...

DINAIKKAN : Pemprov Kaltara memastikan kenaikan insentif guru se-Kaltara

Insentif Guru Dipastikan Naik, Tahun Ini Pemprov Alokasikan Rp 100 M TANJUNG SELOR – Kabar menggembirakan bagi Guru se-Kaltara. Pasalnya, Pemerintah Provinsi Kalimantan Utara bakal menaikan insentif guru untuk tahun anggaran 2023. Hal ini berdasarkan keputusan Gubernur Kaltara nomor 188.44/K.6/2023 mengenai alokasi 5 bantuan anggaran 2023 keuangan khusus penyuluh pertanian, perikanan, pendidik dan tenaga kependidikan…

Read More...