e8ae1aeb-55e3-4569-b1ec-3edd667dc595

Pemerintah Dukung Upaya Ketertiban Berlalu Lintas

16 Juli 2024 11:24
780d9daf-cb5e-418e-935d-a67f18976a2d

Borneoindotimes.com

TANJUNG SELOR – Asisten Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat, H. Datu Iqro Ramadhan, S.Sos., M.Si menghadiri Apel Gelar Pasukan yang diselenggarakan Kepolisian Daerah (Polda) Kaltara, Senin (15/7).

Hadir dalam apel ini unsur forkopimda provinsi dan Kabupaten Bulungan, Dinas Kesehatan Provinsi Kaltara, Dinas Perhubungan Kaltara, BPBD Kaltara, Jasa Raharja Kaltara.

Gelar pasukan ini dalam rangka Operasi Pantau Kayan tahun 2024 dan pelaksanaannya selama 14 hari, terhitung tanggal 15-28 Juli 2024. dan akan digelar serentak di wilayah hukum Polda Kaltara.

Operasi yang akan digelar serentak di seluruh wilayah hukum Polda Katara ini bertujuan untuk menurunkan angka pelanggaan dan angka kecelakaan serta meingkatkan disiplin masyarakat berlalu lintas.

Selain itu, apel ini juga digelar untuk mengetahui kesiapan personil maupun sarana pendukung lainnya sehingga saat operasi berjalan akan optimal sesuai dengan tujuan dan sasaran yang ditetapkan.

Datu Iqro selaku perwakilan pemerintah daerah mengatakan mendukung penuh upaya yang dilakukan oleh Polda Kaltara. Baginya hal ini merupakan bentuk komitmen aparat menjaga stabilitas dan ketertiban di Bumi Benuanta, khususnya pada pelayanan kepada masyarakat.

“Hari ini kita sudah mengikuti Apel Gelar Pasukan. Intinya kita (pemerintah,red) akan selalu mendukung upaya Polda Kaltara untuk menggelar operasi Kayan ini, untuk ketertiban berkendara khususnya,”tuntasnya.

BERITA TERKAIT

bnn1
iklan Pemprov kaltara

TERPOPULER

Jaga Kamtibmas, Gubernur minta bangun Pos Terpadu di Kawasan Industri KIPI

Borneoindotimes.com Bulungan, – Gubernur Kalimantan Utara (Kaltara) Dr. H. Zainal A. Paliwang, S.H., M.Hum meminta agar dibangun Pos Terpadu di kawasan industri strategis nasional PT. Kalimantan Industrial Park Indonesia (KIPI). Hal itu disampaikan Gubernur Zainal saat melakukan kunjungan kerja di PT. KIPI di Desa Mangkupadi, Tanjung Palas Timur, Kabupaten Bulungan, Rabu (12/11). Gubernur Zainal meninjau…

Read More...

Festival Literasi di Sebatik, Dorong Minat Baca Masyarakat

Borneoindotimes.com SEBATIK – Festival Literasi Kalimantan Utara (Kaltara) 2024 yang digelar oleh Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (DPK) resmi ditutup dengan meriah. Bunda Literasi Kaltara, Hj. Rahmawati Zainal, S.H., hadir langsung di penutupan acara yang berlangsung di Lapangan Aztrada 88, Sei Taiwan, Sebatik, Selasa (17/9). Sejak pagi, festival ini sudah dipadati masyarakat yang antusias mengikuti rangkaian…

Read More...

Keracunan Makanan MBG Kembali Terjadi di Bandung Barat, 57 Siswa SMP N 1 Cisarua Lemas dan Kejang

Borneoindotimes.com Bandung Barat, – Diduga Keracunan Makan Gizi Gratis (MBG) Kepanikan melanda Sekolah Menengah Pertama Negeri (SMPN) 1 Cisarua, Desa Kertawangi, Kecamatan Cisarua, Kabupaten Bandung Barat (KBB), puluhan siswa diduga mengalami keracunan massal usai menyantap makanan bergizi gratis di jam Istirahat. Berdasarkan informasi sementara, jumlah korban mencapai 57 Siswa, dari kelas 7 sampai Kelas 9…

Read More...

Gubernur di Pornas Korpri: Dukung Atlet Kaltara Menuju Kemenangan

Borneo Indo Times.Com SEMARANG – Gubernur Kalimantan Utara (Kaltara) Drs. H. Zainal A Paliwang, S.Hum menginjakkan kaki di Kota Semarang, Provinsi Jawa Tengah. Gubernur Kaltara tiba di Bandar Udara (Bandara) Internasional Jenderal Ahmad Yani, Senin (17/7/2023) malam tadi, pukul 17.50 waktu setempat. Nampak Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kaltara, Obed Daniel, bersama pemerintah setempat…

Read More...

DPRD Kaltara Soroti Jalan Tembus Malinau-Krayan Belum Berfungsi

Borneo Indo Times.Com  TANJUNG SELOR – Masyarakat di wilayah perbatasan Krayan, Kabupaten Nunukan, Provinsi Kalimantan Utara,.masih menunggu janji Presiden Jokowi, agar jalan tembus dari Malinau menuju daerah mereka segera fungsional. Dimana Presiden kala itu sempat menyampaikan bahwa jalan tembus Malinau – Krayan tahun 2022 sudah berfungsi. Nah sekarang sudah memasuki tahun 2023, tapi masih jauh dari…

Read More...