e8ae1aeb-55e3-4569-b1ec-3edd667dc595

KemenPAN-RB Lakukan Verlap Pro Lantera Ku

25 Juli 2023 09:39
20230725_182621

Borneo Indo Times.Com

MALINAU – Program Layanan Dokter Terbang Kalimantan Utara (Pro Lantera Ku) berhasil masuk ke dalam 15 Finalis Kelompok Khusus Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik (KIPP) Tahun 2023. Dimana, kelompok khusus adalah Top Terpuji selama Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik (KIPP) 2014-2021.

Hal menariknya di Desa Setulang, aktivitas pelayanan kesehatan jemput bola oleh Pemprov Kaltara turut disaksikan secara daring (virtual) oleh Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia (KemenPAN-RB).

Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kalimantan Utara (Kaltara) H Usman mengatakan, turut sertanya KemenPAN-RB dalam kegiatan tersebut dalam rangka melaksanakan kegiatan Verifikasi Lapangan (Verlap) Pro Lantera Ku.

Dalam pelaksanaannya, berbagai persiapan dilakukan. Pemprov melalui Dinkes dan Biro Organisasi Kaltara berkolaborasi untuk verlap Pro Lantera Ku ini.

“Mereka melaksanakan kegiatan verlap Pro Lantera Ku, kita bersyukur pelaksanaannya berjalan dengan baik dan sukses,” ucap Usman di Balai Adat Lamin Adjang Lidem, Desa Setulang, Kabupaten Malinau, Selasa (25/7).

Pro Lantera Ku merupakan sebagai strategi Pemprov Kaltara memaksimalkan peningkatan mutu dan kualitas pelayanan kesehatan di daerah terpencil, perbatasan, dan kepulauan (DTPK). Pelayanan Pro Lantera Ku telah menjadi penopang penting bagi masyarakat yang tinggal di daerah ini.

Pemprov Kaltara sendiri, terdaftar masuk ke dalam Top 99 Inovasi Pelayanan Publik dan 15 Finalis Kelompok Khusus Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik (KIPP) 2023 tertuang dalam Keputusan Men-PANRB Nomor 54 Tahun 2023, tentang Finalis Top Inovasi Pelayanan Publik Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik di Lingkungan Kementerian/Lembaga, Pemerintah Daerah, Badan Usaha Milik Negara, dan Badan Usaha Milik Daerah Tahun 2023.

“Semoga verlap ini berjalan lancar, teman-teman dari KemenPAN-RB dan Tim Panel dapat melihat jalannya pelayanan kita, dengan harapan semoga kita menjadi 5 besar,” pungkasnya. 

TAGS :

BERITA TERKAIT

bnn1
iklan Pemprov kaltara

TERPOPULER

PJs Bupati Berau Berpesan Waspada Terhadap Makanan Mengandung Zat Kimia

Borneoindotimes.com TANJUNG REDEB, BERAU– Saat melakukan uji sampel tahap pertama 2024, Balai Besar POM Samarinda menemukan kandungan zat kimia berbahaya di Pasar Sanggam Adji Dilayas, di Kelurahan Rinding, Kecamatan Teluk Bayur. baru baru ini Temuan itu disampaikan ketika Balai Pom Samarinda melakukan rapat monitoring evaluasi pangan aman di Ruang Sangalaki, Kantor Bupati Berau, bersama Sekretariat…

Read More...

Wakil Bupati Kutai Timur Hadiri Pengukuhan Pengurus Persaudaraan Masyarakat Batak Dan Pesta Budaya.

Borneo Indo Times.Com Kutai Timur. Acara Kegiatan Pengukuhan Pengurus Persaudaraan Masyarakat Batak (PERMATA) Kecamatan Muara Wahau, Kongbeng Dan Telen, Di hadiri Oleh Wakil Bupati Kutai Timur DR H Kasmidi Bulang ST, MM, Unsur Muspida ToKo Adat dan Juga Insan Pers, Pelaksanaan nya digelar digedung Serba guna Kecamatan Muara Wahau Berjalan Lancar Dan Sukses, Minggu (3/9/2023)…

Read More...

Disambut Gubernur, KemenPANRB Lakukan Kunjungan Kerja di Kaltara Selama 2 Hari

Borneoindotimes.com TARAKAN – Gubernur Kalimantan Utara (Kaltara) menyambut kedatangan Plt. Deputi Bidang Pelayanan Publik Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB), Abdul Hakim., S.Sos., M.Si. di Gedung VIP Bandara Juwata, Kota Tarakan pada hari Kamis (22/8) siang. Kedatangan Abdul Hakim mewakili MenPAN-RB, Abdullah Azwar Anas yang sebelumnya dijadwalkan akan melakukan kunjungan langsung ke Provinsi…

Read More...

Kaltara Motofest 2K24 Jadi Ikon Pariwisata Unggulan

Borneoindotimes.com TANJUNG SELOR – Motofest 2K24, yang digelar di Lapangan Agathis, Tanjung Selor pada Ahad (1/9) malam, sukses menjadi magnet pariwisata unggulan. Acara ini dihadiri ratusan penggemar otomotif dari berbagai daerah, menunjukkan tingginya antusiasme masyarakat terhadap festival ini. Gubernur Kalimantan Utara (Kaltara), Dr. H. Zainal A. Paliwang, S.H., M.Hum., menyampaikan apresiasi atas kesuksesan Kaltara Motofest…

Read More...

Wabup Berau Meninjau Langsung Kerusakan SD 001 Gurimbang Akibat Longsor

Borneoindotimes.com Tanjung Redeb, – Wabup Berau, Gamalis bersama dinas terkait turun langsung melakukan peninjauan gedung Sekolah Dasar 001 Gurimbang, Kecamatan Sambaliung, pada Sabtu (5/4/2025). Peninjauan ini dilakukan setelah gedung bangunan SD 001 Mengalami kerusakan yang parah akibat tertimpa oleh tanah longsor yang terjadi beberapa hari lalu. Diperkirakan longsor terjadi pada hari Sabtu, tanggal (29/3/2025), sebelum…

Read More...