BANNER

HUT ke 17 Desa Tengkapak, Momentum Semangat Membangun Desa

11 September 2024 07:07
254acb01-a430-45f6-ac87-2da505643ba0

borneoindotimes.com

TANJUNG SELOR – Mewakili Gubernur Kalimantan Utara (Kaltara), Dr. H. Zainal A. Paliwang, S.H., M.Hum, Staf Ahli bidang Hukum, Kesatuan Bangsa dan Pemerintahan Sekretariat Daerah (Setda) Kaltara, Robby Yuridi Hatman, S.Sos, MT., menghadiri Perayaan Hari Ulang Tahun ke 17 Desa Tengkapak, digelar di lapangan bola Desa Tengkapak, Senin (9/9).

Pada kemeriahan HUT Desa Tengkapak tersebut dibuka dengan menampilkan tarian tradisional khas suku Dayak, dilanjutkan dengan peresmian gedung olahraga bulu tangkis.

“Selaku pribadi dan atas nama Pemerintah Provinsi Kaltara saya mengucapkan Selamat Ulang Tahun yang ke 17 untuk Desa Tengkapak,” kata Robby.

Dalam usia yang relatif muda, Desa Tengkapak telah menunjukkan perkembangan dan kemajuan yang signifikan. Ini adalah hasil kerja keras dan sinergi seluruh masyarakat desa, pemerintah serta berbagai pihak yang berperan aktif dalam pembangunan desa ini.

Roby mengatakan pada HUT ke 17 Desa ini bukanlah hanya semata perayaan usia, namun juga sebagai momen refleksi semua pihak yang turut memberikan konstribusi dalam membangun desa beserta arah tujuannya di masa depan.

“Mari kita jadikan momentum ini sebagai awal untuk terus memperkuat kebersamaan, gotong royong dan semangat membangun desa yang lebih maju dan sejahtera,” ujarnya.

Tak lupa ia mengapresiasi seluruh panitia dan peserta yang telah berkontribusi dalam penyelenggaraan acara ini, semoga semangat membangun desa ini dapat menyebar ke berbagai aspek kehidupan lainnya di desa Tengkapak, sehingga desa dapat semakin maju, mandiri dan sejahtera.

Turut hadir diantaranya Bupati Bulungan, Syarwani, S.Pd., M.Si., Wakil Bupati Bulungan, Ingkong Ala, S.E., M.Si., Kepala Desa Tengkapak, Martinus Aing, S.Pd., Ketua Badan Permusyawaratan Desa (BPD) Desa Tengkapak, Ibrahim Tuai, S.Pd., dan seluruh masyarakat.

BERITA TERKAIT

bnn1
IMG-20231107-WA0008
IMG-20231024-WA0002
20230912_230527
20230912_230546
Screenshot 2023-09-14 192249
Screenshot 2023-09-14 115634
IMG-20230911-WA0009
IMG-20230911-WA0008
IMG-20230907-WA0008
IMG-20230907-WA0005
IMG-20230907-WA0007
IMG-20230905-WA0011
IMG-20230905-WA0002
IMG-20230905-WA0003
IMG-20230902-WA0004
IMG-20230901-WA0002
IMG-20230830-WA0001
IMG-20230830-WA0002
IMG-20230827-WA0018
IMG-20230827-WA0019
IMG-20230826-WA0001
IMG-20230824-WA0007
IMG-20230823-WA0007
IMG-20230821-WA0003
IMG-20230818-WA0006
0f8dc469-de22-462e-938a-87c13da791c2
IMG-20230815-WA0005
20230814_184350
IMG-20230812-WA0001
IMG-20230810-WA0012
IMG-20230809-WA0018
IMG-20230808-WA0006
IMG-20230806-WA0010
IMG-20230805-WA0002
IMG-20230804-WA0004
IMG-20230803-WA0000
a3198209615742a4947e0b653ed8b584
IMG-20230801-WA0000
IMG-20230728-WA0020
ab534fd9-83b9-4c02-b61a-423b56782ab5
IMG-20230723-WA0000
IMG-20230722-WA0001

TERPOPULER

Wakil Bupati Berau, Seharusnya Bulan ini Sudah Dikerjakan Jembatan Sambaliung

Borneo Indo Times.com – Berau  Tanjung Redeb terkait wacana perbaikan jembatan sambalium akan diperbaiki karna sudah ada pemenang lelang tender , tetapi sampai saat ini belum juga ada realisasi tanda dimulai nya Progres pekerjaan , padahal sudah proses sosilisasi yang cukup lama apakah ada kendala teknis dalam hal perkerjaan proyek jembatan sambaliung, melihat kondisi jembatan…

Read More...

Meningkatnya Pengumpulan Pajak, Walikota: ASN dan Masyarakat Taat Bayar Pajak

TARAKAN  – Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tarakan berhasil mengumpulkan penerimaan netto sebesar Rp1,41 triliun atau 131 persen dari target Rp1.076.000.000.000. capaian ini lebih tinggi dari nasional 115,59 persen.  Kondisi ini dipengaruhi salah satunya upaya pemerintah dalam rangka pemulihan ekonomi usai digempur oleh pandemi Covid-19. Wali Kota Tarakan, dr. H. Khairul, Mkes mengatakan peningkatan penerimaan…

Read More...

PJs Bupati Berau Berpesan Agar Kepala OPD Bersih Dari Korupsi

Borneoindotimes.com TANJUNG REDEB,– Dalam rangka memperingati Hari Antikorupsi Dunia (Hakordia), Pjs Bupati Berau, Sufian Agus, mengingatkan seluruh kepala organisasi perangkat daerah (OPD) di lingkungan Pemkab Berau untuk tidak terlibat dalam praktik korupsi. Dia juga meminta Inspektorat untuk melakukan pengawasan ketat terhadap setiap program pembangunan, mulai dari tahap perencanaan. Menurut Sufian Agus, potensi korupsi sering kali…

Read More...

Tarakan Fokus Kembangkan Destinasi Wisata

Borneo Indo Times.com – Tarakan  KBRN, Tarakan : Sebagai kota transit yang merupakan pintu keluar masuknya orang ke Kaltara, Tarakan terus membenahi dan mengembangkan destinasi wisata. Pengembangan dan pembenahan tempat wisata yang di lakukan oleh Pemerintah Kota (Pemkot) Tarakan cukup beralasan, sebab erat kaitannya dengan Pendapatan Asli Daerah (PAD) dan Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM)….

Read More...

Pjs Bupati Berau Berkomitmen Bekerja Dengan Baik

Borneo indo Times.com Tanjung Redeb Berau Kalimantan Timur – Penjabat Sementara (Pjs) Bupati Berau, Sufian Agus mengimbau seluruh jajaran Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dan Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) untuk menjalin hubungan kerja sama yang baik. Menurutnya, dengan adanya kerja sama yang baik dapat mengatasi persoalan yang dihadapi para OPD, serta dapat mendorong kemajuan daerah…

Read More...