Ketua TP PKK Kabupaten Tana Tidung Salurkan Bantuan Sosial ke Korban Banjir di Desa Mendupo
Borneoindotimes.com Tana Tidung – Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Kabupaten Tana Tidung, Ibu Vamelia Ibrahim,SE, telah melakukan penyaluran bantuan sosial (bangsos) kepada korban banjir yang terdampak di Desa Mendupo. Bantuan tersebut diserahkan secara langsung sebagai upaya membantu meringankan beban masyarakat yang terkena dampak banjir. Rabu (19/6/24) Dalam penyaluran tersebut, Ibu Vamelia…