e8ae1aeb-55e3-4569-b1ec-3edd667dc595

Pemkab Berau Gelar Peringatan Hari Santri 

22 Oktober 2024 23:52
IMG-20241022-WA0019

Borneoindotimes.com

TANJUNG REDEB – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Berau menggelar apel peringatan Hari Santri Nasional (HSN) 2024, di Halaman Kantor Bupati Berau, Selasa (22/10/2024).

Apel dipimpin Staf Ahli Bidang Keuangan dan SDM Sekkab Berau, Jaka Siswanta serta diikuti para santriwan dan santriwati, bersama para anggota majelis taklim Se -Kabupaten Berau.

 

Mengusung tema “Menyambung Juang Merengkuh Masa Depan”, tema ini mengingatkan pada salah satu bait dalam kitab Alfiyyah Ibnu Malik yang menegaskan bahwa santri masa kini memiliki tugas untuk meneruskan perjuangan para pendahulu yang telah berjuang tanpa kenal lelah, demi

kemerdekaan dan keutuhan bangsa.

 

“Masa depan Indonesia ada sekarang ada di pundak kalian. Maka saya berharap, Hari Santri tahun 2024 ini, menjadi momentum untuk memperkuat komitmen kita semua, khususnya para santri dalam merengkuh masa depan dan mewujudkan cita-cita bangsa,” ujar Jaka.

BERITA TERKAIT

bnn1
iklan Pemprov kaltara

TERPOPULER

Pemkab Berau Meluncurkan Inovasi

Borneoindotimes.com Tanjung Redeb Berau – pemkab berau Dalam upaya meningkatkan pemahaman masyarakat dan para pemangku kepentingan terkait pengelolaan konflik pertanahan, Pemerintah Kabupaten Berau meluncurkan sebuah inovasi bertajuk “Strategi Fasilitasi Penanganan Konflik dan Sengketa Pertanahan”. Inovasi    ini secara resmi diluncurkan oleh Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Berau, Muhammad Said, yang diselenggarakan di Ruang Sangalaki, Kantor Sekretariat…

Read More...

Jalin Silaturahmi Bupati KTT Ibrahim Ali Kunker ke Kutai Timur

Borneo Indo Times.com – Tana Tidung  Bupati Tana Tidung Ibrahim Ali beserta jajaran Pemkab Tana Tidung, DPRD Tana Tidung, dan Kepala Desa se Wilayah Tana Tidung melaksanakan kunjungan kerja sekaligus silaturahmi ke Pemerintah Kabupaten Kutai Timur. Kegiatan berlangsung di Kantor Bupati Kutai Timur, rombongan Pemda dan DPRD KTT disambut Bupati dan wakil Bupati Kutai Timur,…

Read More...

Bupati Semangati Atlet Petanque

Borneoindotimes.com Kabupaten Bulungan – Penutupan Kejuaraan Bupati Bulungan Petanque 2024 berlangsung di Lapangan Agathis, Tanjung Selor pada Minggu (30/6). Bupati Bulungan, Syarwani, S.Pd, M.Si menyampaikan terima kasih dan apresiasi serta dukungan semangat kepada para atlet Petanque Bulungan untuk berprestasi mengharumkan nama daerah. Bupati mengakui, olahraga Petanque yang berasal dari Perancis belum banyak dikenal masyarakat. Meski…

Read More...

Gubernur Himbau Perusahaan Tingkatkan Keselamatan Kerja

Borneo Indo Times.com MALINAU – Sebanyak 15 perusahaan mendapatkan penghargaan Zero Accident Award 2024. Penghargaan diberikan langsung oleh Gubernur Kaltara, Dr (HC) H Zainal A Paliwang, SH, M.Hum pada apel Bulan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Nasional di Lapangan Apel PT. Mitrabara Adiperdana, Tbk, Desa Long Loreh, Kabupaten Malinau, Senin (5/2). Penghargaan ini sebagai apresiasi…

Read More...

Paripurna HUT Ke – 24, Gubernur Kaltara Salut Dengan Pencapaian Di Bumi Intimung

Borneo Indo Times.com Malinau Kalimantan Utara – Gubernur mengaku salut dengan komitmen Pemerintah Kabupaten Malinau yang terus memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat, mengingat di usia ke-24 sudah banyak capaian prestasi yang diraih (26/10/2023) “Memang benar, bahwa kita selama ini telah bekerja keras, kita juga telah berhasil meraih berbagai kemajuan dan tidak sedikit pula persoalan-persoalan krusial…

Read More...