Screenshot (10)

Bupati Lantik Kepala Desa

05 July 2024 15:46
fd245355-4e7d-4037-b176-c7a97ecc2e4a

Borneoindotimes.com

Bulungan – Tengan pemberlakuan Undang-Undang (UU) Nomor 3 Tahun 2024 sebagai perubahan kedua atas UU Nomor 6 Tahun 2014 Tentang Desa. Serta menindaklanjuti surat Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Nomor 100.3.5.5/2625/SJ tanggal 5 Juni 2024 tentang perpanjangan masa jabatan Kepala Desa (Kades) dari 6 tahun menjadi 8 tahun sejak tanggal pelantikan.

Sebagai Bupati Bulungan, Saya mengukuhkan sebanyak 64 Kades dan Badan Permusyawaratan Desa (BPD) serta seluruh perangkat desa, di Ruang Tenguyun Kantor Bupati, pada Kamis (4/7/24).

Kita melakukan pengukuhan terhadap 64 kepala desa dan BPD selain beberapa kepala desa yang statusnya masih menjabat hari ini.

Kades lyang diambil sumpah janjinya tahun 2019 dengan masa jabatan 2019-2025 menjadi 2019-2027 sebanyak 7 orang. Kades yang dilantik pada 2021 dengan masa jabatan 2021-2027 menjadi 2021-2029 sebanyak 52 orang. Untuk Kades yang dilantik tahun 2022 dengan masa jabatan 2022-2028 menjadi 2022-2030 sebanyak 1 orang.

Kades pengganti antar waktu yang dilantik tahun 2023 dengan masa jabatan 2021-2027 menjadi 2021-2029 sebanyak 4 orang, sehingga total Kades yang dilakukan pengukuhan sejumlah 64 orang.

Dengan perpanjangan masa jabatan Kades ini harus menjadi motivasi bersama untuk terus berkarya membangun desa selaras dengan program prioritas Pemerintah Kabupaten Bulungan.

Prinsipnya setiap program pemerintah desa harus selaras dengan program prioritas Kabupaten Bulungan yang kemudian kita sinergikan, kolaborasikan dengan seluruh program pemerintahan di tingkat desa.

Sehingga dengan adanya kebersamaan tidak hanya program pembangunan yang diturunkan dari Pemda Bulungan ke Desa.
Namun terbangunya titik temu antara aspirasi kepala desa dan Pemda bisa menjadi sebuah kekuatan dan kolaborasi bersama dalam percepatan pembangunan desa di Bulungan.

Salah satunya Landscape Kayan yang terbentang dari 18 desa dan 4 kecamatan di Kabupaten Bulungan. Tidak mungkin hanya dilaksanakan oleh jajaran Pemkab Bulungan membutuhkan dukungan seluruh desa dan kecamatan yang ada didalamnya,”ujarnya.

Selain itu aspek pemberdayaan ekonomi masyarakat berwawasan lingkungan termasuk pengembangan sektor pertanian sesuai potensi yang dimiliki desa. Untuk pencapain visi misi Bulungan Berdaulat Pangan Maju dan Sejahtera menjadi hal yang ditekankan oleh bupati pada seluruh Kades yang dilakukan pengukuhan.

Termasuk tata kelola keuangan baik Dana Desa (DD) maupun Alokasi Dana Desa (ADD) harus bisa dijalankan sesui ketentuan aturan yang berlaku. Sehingga penguatan kapasitas Sumber Daya Manusia (SDM) perangkat desa harus senantiasa kita lakukan.

Saya mengigatkan setiap kepala desa untuk dapat berpartisipasi aktif dalam menjalankan program Transfer Anggaran Kabupaten Berbasis Ekologi (TAKE) Bulungan Hijau.
Diharapkan Setiap Kades harus bisa melihat potensi desa yang bisa dikembangkan dan didukung dengan program TAKE. Seperti Desa Naha Aya yang berhasil mengembangkan kolam ikan air tawar ramah lingkungan. Desa Pejalin dan Antutan berhasil dalam pengolahan biji kakao menjadi produk coklat, ini harus menjadi motivasi untuk kemandirian desa.

Kita bersyukur secara akumulatif besaran ADD Kabupaten Bulungan terus mengalami peningkatan bahkan tahun 2024 angkanya naik sekitar 3,5 persen dari tahun sebelumnya.
Bela Syarwani. 

BERITA TERKAIT

bnn1
IMG-20231107-WA0008
IMG-20231024-WA0002
20230912_230527
20230912_230546
Screenshot 2023-09-14 192249
Screenshot 2023-09-14 115634
IMG-20230911-WA0009
IMG-20230911-WA0008
IMG-20230907-WA0008
IMG-20230907-WA0005
IMG-20230907-WA0007
IMG-20230905-WA0011
IMG-20230905-WA0002
IMG-20230905-WA0003
IMG-20230902-WA0004
IMG-20230901-WA0002
IMG-20230830-WA0001
IMG-20230830-WA0002
IMG-20230827-WA0018
IMG-20230827-WA0019
IMG-20230826-WA0001
IMG-20230824-WA0007
IMG-20230823-WA0007
IMG-20230821-WA0003
IMG-20230818-WA0006
0f8dc469-de22-462e-938a-87c13da791c2
IMG-20230815-WA0005
20230814_184350
IMG-20230812-WA0001
IMG-20230810-WA0012
IMG-20230809-WA0018
IMG-20230808-WA0006
IMG-20230806-WA0010
IMG-20230805-WA0002
IMG-20230804-WA0004
IMG-20230803-WA0000
a3198209615742a4947e0b653ed8b584
IMG-20230801-WA0000
IMG-20230728-WA0020
ab534fd9-83b9-4c02-b61a-423b56782ab5
IMG-20230723-WA0000
IMG-20230722-WA0001

TERPOPULER

Pemprov Gelar Panen Raya Bersama Gapoktan Mamminasae Sebatik

Borneoindotimes.com SEBATIK – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Utara (Kaltara) menggelar panen raya bersama Gabungan Kelompok Tani (Gapoktan) Mamminasae, Pulau Sebatik, Ahad (18/8). Pagelaran ini menandai puncak kesuksesan usaha pertanian yang dilakukan kelompok tani. Kepala Dinas Pertanian Ketahanan Pangan (DPKP) Kaltara, Heri Rudiyono mengungkapkan keberhasilan panen ini tidak hanya dirayakan oleh petani, tetapi juga oleh seluruh…

Read More...

Dewan Pers Terima Berkas Pendaftaran Organisasi Sekber Wartawan Indonesia

Borneo Indo Times.Com JAKARTA – Pengurus Pusat Sekber Wartawan Indonesia (SWI) melakukan pendaftaran menjadi organisasi wartawan konstituen Dewan Pers pada Selasa 17 Oktober 2023 di Lt. VII Gedung Dewan Pers, Jalan Kebun Sirih Jakarta Pusat.   Dewan Pers terima berkas pendaftaran Organisasi Sekber Wartawan Indonesoa ( SWI), langsung oleh Ketua Komisi Penelitian, Pendataan dan Ratifikasi…

Read More...

Bupati Berau Resmikan Pembukaan Jembatan Sambaliung, Kondisi Beton Progres Belum Seratus Persen

Borneo Indo Times.Com BERAU,  Kalimantan Timur  – Jembatan Sambaliung Resmi dibuka dapat dilintasi kendaraan R4 mini bus dan kendaran R2, Setelah masa perbaikan selama ini, namun masih dibatasi kedaraan yang boleh melintas, disebabkan karena kegiatan proyek belum tuntas selesai seratus persen, Beban kendaraan hanya seberat 4 ton,, untuk sementara yang dapat melintasi jembatan sambaliung, Kamis…

Read More...

Resmi Dilantik, Gubernur Harapkan KKB Dapat Bersinergi Membangun Daerah

Borneoindotimes.com TARAKAN – Gubernur Kalimantan Utara Dr. (H.C). H. Zainal A Paliwang, M.Hum, Menghadiri Pelantikan Pengurus Dewan Pengurus Wilayah (DPW) Kerukunan Keluarga Bulukumba (KKB) Kaltara dan Dewan Pengurus Cabang (DPC) Kerukunan Keluarga Bulukumba (KKB) Kota Tarakan Masa Bakti 2024 – 2029. Hadir juga Penjabat (Pj) Wali Kota Tarakan Dr. Bustan M.Si, Ketua Umum DPP KKB,…

Read More...

Tutup Debat Pemilu, Walikota Himbau Pemuda Berperan Aktif Dalam Hal Hak Suaranya

Borneo Indo Times.Com – Tarakan  Wali Kota Tarakan, dr. H. Khairul, M.Kes, menutup secara resmi Kompetisi Debat Pemilu Tingkat SMA/SMK/MA se-Kota Tarakan, Senin, (29/05/23).  Wali Kota menyambut baik atas pelaksanaan kegiatan tersebut sekaligus memberikan apresiasi atas penampilan debat yang berkualitas dan berbobot dari seluruh peserta.  Ia pun meyakini dengan penampilan tersebut, menjadi harapan sebagai gambaran…

Read More...