Screenshot (10)

Pelantikan Penjabat Wali Kota Tarakan dan Serah Terima Jabatan Wali Kota Tarakan Tahun 2024

02 March 2024 13:47
IMG-20240301-WA0014

Borneo Indo Times.com

TANJUNG SELOR – Dr. Bustan, S.E, M. Si., resmi dilantik sebagai Penjabat Wali Kota Tarakan melanjutkan estafet kepemimpinan Wali Kota Tarakan sebelumnya dr. H. Khairul, M.Kes., periode jabatan 2019-2024, Jumat (1/3/2024).

Pelantikan dilanjutkan dengan serah terima jabatan kepada Penjabat Wali Kota dari Wali Kota sebelumnya yang mana menjadi simbol transisi yang diisi dengan semangat dan harapan baru bagi kemajuan Tarakan.

Acara ini dihadiri oleh segenap Kepala Daerah Se Kaltara, Forkopimda Kaltara, Forkopimda Tarakan, Kepala OPD Pemkota Tarakan, Tokoh agama dan Tokoh masyarakat. ADV 

BERITA TERKAIT

bnn1
IMG-20231107-WA0008
IMG-20231024-WA0002
20230912_230527
20230912_230546
Screenshot 2023-09-14 192249
Screenshot 2023-09-14 115634
IMG-20230911-WA0009
IMG-20230911-WA0008
IMG-20230907-WA0008
IMG-20230907-WA0005
IMG-20230907-WA0007
IMG-20230905-WA0011
IMG-20230905-WA0002
IMG-20230905-WA0003
IMG-20230902-WA0004
IMG-20230901-WA0002
IMG-20230830-WA0001
IMG-20230830-WA0002
IMG-20230827-WA0018
IMG-20230827-WA0019
IMG-20230826-WA0001
IMG-20230824-WA0007
IMG-20230823-WA0007
IMG-20230821-WA0003
IMG-20230818-WA0006
0f8dc469-de22-462e-938a-87c13da791c2
IMG-20230815-WA0005
20230814_184350
IMG-20230812-WA0001
IMG-20230810-WA0012
IMG-20230809-WA0018
IMG-20230808-WA0006
IMG-20230806-WA0010
IMG-20230805-WA0002
IMG-20230804-WA0004
IMG-20230803-WA0000
a3198209615742a4947e0b653ed8b584
IMG-20230801-WA0000
IMG-20230728-WA0020
ab534fd9-83b9-4c02-b61a-423b56782ab5
IMG-20230723-WA0000
IMG-20230722-WA0001

TERPOPULER

Wakil Bupati Bulungan Hadiri Rapat Paripurna Pandangan Stas Pertanggung Jawaban APBD 2023

Borneoindotimes.com Bulungan – Wakil Bupati Bulungan, Ingkong Ala, SE, M.Si mengikuti rapat paripurna penyampaikan pandangan umum anggota dewan lewat fraksi terhadap rancangan peraturan daerah tentang pertanggungjawaban APBD tahun anggaran 2023 di Ruang Sidang Datu Adil pada Selasa (25/6). Secara umum fraksi-fraksi di DPRD Bulungan menerima pertanggungjawaban dengan sejumlah catatan. Dari Fraksi Golkar menyampaikan, penyerapan APBD…

Read More...

Membuka acara Pertemuan Peningkatan Kemampuan Keluarga (P2K2)

Borneo Indo Times.Com – Tarakan  Wali Kota Tarakan, dr. H. Khairul, M.Kes, membuka acara Pertemuan Peningkatan Kemampuan Keluarga (P2K2) untuk Kader Pembangunan Manusia (KPM) Program Keluarga Harapan (PKH) di Kota Tarakan, Selasa (20/6/2023). Acara yang dilaksanakan di Lubung Kantor Wali Kota Tarakan ini dihadiri oleh peserta yang merupakan penerima manfaat program PKH. Dengan tema “Semua…

Read More...

PWRI Diharap Berkontribusi Bagi Pembangunan Kaltara

Borneoindotimes.com TARAKAN – Asisten Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Setprov Kalimantan Utara (Kaltara) H. Datu Iqro Ramadhan, S.Sos., M.Si., menghadiri acara Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Persatuan Wredatama Republik Indonesia (PWRI) Kota Tarakan, Rabu (24/7) pagi. Dengan mengusung tema Dengan Semangat Baru, PWRI Berdaya dan Bermartabat. Peringatan HUT PWRI ini dihadiri ratusan para Purnawirawan Aparatur…

Read More...

Bulungan Semarak Turnamen Bola Voli

Borneo Indo Times.Com Bulungan Provinsi Kalimantan Utara – Final dan sekaligus penutupan turnamen bola voli PBVSI Cup Kabupaten Bulungan tahun 2023 berlangsung di Lapangan Ahmad Yani, Tanjung Selor Bupati Bulungan, Syarwani, S.Pd, M.Si menyampaikan apresiasi atas dilaksanakannya kegiatan dan berharap turnamen dapat rutin diselenggarakan agar dapat meningkatkan prestasi cabang olahraga bola voli, minggu (17/9/2023)  …

Read More...

Pendampingan Desa Sigap di Bulungan Masuki Fase Kedua

Borneo Indo Times.Com Bulungan Kalimantan Utara – Bupati Bulungan, Syarwani, S.Pd, M.Si, Wakil Bupati Bulungan, Ingkong Ala, SE, M.Si dan Sekretaris Daerah, Risdianto, S.Pi, M.Si mengikuti Lokakarya Pendampingan Desa Sigap (Aksi Inspiratif Warga untuk Perubahan) Lanskap Kayan Fase II di Rumah Jabatan Bupati . Terdapat 10 desa pendampingan Sigap fase pertama dan fase kedua ditambah…

Read More...