BANNER

Gubernur di Pornas Korpri: Dukung Atlet Kaltara Menuju Kemenangan

18 July 2023 04:03
IMG-20230718-WA0002

Borneo Indo Times.Com

SEMARANG – Gubernur Kalimantan Utara (Kaltara) Drs. H. Zainal A Paliwang, S.Hum menginjakkan kaki di Kota Semarang, Provinsi Jawa Tengah.

Gubernur Kaltara tiba di Bandar Udara (Bandara) Internasional Jenderal Ahmad Yani, Senin (17/7/2023) malam tadi, pukul 17.50 waktu setempat.

Nampak Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kaltara, Obed Daniel, bersama pemerintah setempat menyambut kedatangan Gubernur Zainal Paliwang setibanya di Bandara Internasional Jenderal Ahmad Yani.

Kepala Dispora Kaltara, Obed Daniel mengatakan kehadiran Gubernur Kaltara, selain bentuk apresiasi juga menunjukkan komitmen pemerintah daerah untuk mendukung prestasi olahraga dan atlet-atletnya.

“Tentu momen ini menjadi sangat penting dan membawa semangat dan keberhasilan bagi kontingen Kaltara yang akan bertanding dalam ajang Pornas Korpri XVI,” terang Obed Daniel.

Saat ini, tim futsal Provinsi Kaltara memastikan diri menjadi juara Grup B usai mengandaskan perlawanan Provinsi Jambi.

Tampil dominan sejak awal laga, tim futsal Kaltara menutup laga dengan kemenangan 3-1 atas Jambi.

Raihan 3 poin ini membuat tim futsal Kaltara bertengger sebagai juara Grup B dan akan menghadapi runner up Grup A.

Di Grup B, Kaltara bergabung dengan tim futsal dari Jambi, Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Kemen-PPPA), dan Kementerian Agama (Kemenag) RI.

Tim futsal Kaltara berhasil memasuki babak 32 besar yang akan dilaksanakan pada, Rabu (19/7/2023) mendatang.

Selain futsal, Kaltara juga bertanding pada 8 dari 10 cabang olahraga (cabor). Yaitu bola voli, bola basket, tenis meja, tenis lapangan, bulutangkis, gateball, catur dan balap sepeda.

Adapun kontingen Kaltara berjumlah 140 orang terdiri dari 92 atlet, 13 pelatih, 15 official dan 17 pengurus atau panitia. 

TAGS :

BERITA TERKAIT

bnn1
IMG-20231107-WA0008
IMG-20231024-WA0002
20230912_230527
20230912_230546
Screenshot 2023-09-14 192249
Screenshot 2023-09-14 115634
IMG-20230911-WA0009
IMG-20230911-WA0008
IMG-20230907-WA0008
IMG-20230907-WA0005
IMG-20230907-WA0007
IMG-20230905-WA0011
IMG-20230905-WA0002
IMG-20230905-WA0003
IMG-20230902-WA0004
IMG-20230901-WA0002
IMG-20230830-WA0001
IMG-20230830-WA0002
IMG-20230827-WA0018
IMG-20230827-WA0019
IMG-20230826-WA0001
IMG-20230824-WA0007
IMG-20230823-WA0007
IMG-20230821-WA0003
IMG-20230818-WA0006
0f8dc469-de22-462e-938a-87c13da791c2
IMG-20230815-WA0005
20230814_184350
IMG-20230812-WA0001
IMG-20230810-WA0012
IMG-20230809-WA0018
IMG-20230808-WA0006
IMG-20230806-WA0010
IMG-20230805-WA0002
IMG-20230804-WA0004
IMG-20230803-WA0000
a3198209615742a4947e0b653ed8b584
IMG-20230801-WA0000
IMG-20230728-WA0020
ab534fd9-83b9-4c02-b61a-423b56782ab5
IMG-20230723-WA0000
IMG-20230722-WA0001

TERPOPULER

Sidang ke 26 Sosek Malindo, Fokus Peningkatan Kesejahteraan di Kawasan Perbatasan Negara

Borneoindotimes.com BALIKPAPAN – Upaya kerjasama melalui Sosial Ekonomi Malaysia Indonesia (Sosek Malindo) terus menjadi perhatian Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Utara (Kaltara). Hal ini tertuang dalam Pertemuan Tim Teknis/Kumpulan Teknikal dan Sidang ke-26 JKK/KK Sosek Malindo Tingkat Provinsi Kaltara/Peringkat Negeri Sabah di Novotel Balikpapan, Rabu (17/7). Asisten Bidang Pemerintahan dan Kesra Setprov Kaltara, H. Datu Iqro…

Read More...

97,98 Persen Warganya Terlindungi JKN, Kaltara Raih Penghargaan UHC

Jakarta Borneo Indo Times.com  Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Utara (Kaltara) menerima penghargaan Universal Health Coverage (UHC) Award 2023. Penghargaan diberikan langsung oleh Wakil Presiden (Wapres) Republik Indonesia (RI), K. H. Ma’ruf Amin kepada Gubernur Kaltara, Drs. H. Zainal A Paliwang, S.H., M.Hum di Balai Sudirman, Tebet, Jakarta Selatan, Selasa (14/3/2023). Penghargaan ini diraih Pemprov Kaltara…

Read More...

PJs Bupati Malinau Optimis Pencapain Pembangunan Terus Meningkat

Borneoindotimes.com Malinau – Penjabat Sementara (Pjs) Bupati Malinau, Pollymaart Sijabat, menyampaikan optimisme terhadap pencapaian pembangunan di Kabupaten Malinau terus meningkat terutama dalam upaya meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Menurutnya, angka pengangguran yang rendah menjadi indikator positif yang menunjukkan keberhasilan pemerintah daerah, dan ia berharap angka dapat terus ditingkatkan. (2/11/2024) “Angka pengangguran jauh di bawah, itu merupakan hal…

Read More...

Temu Asprindo Gubernur Harap Pengelolaan Migas Berdampak ke Masyarakat

Borneoindotimes.com TANJUNG SELOR-Gubernur Dr. (HC). H. Zainal Arifin Paliwang, M.Hum menerima audiensi dari Asosiasi Pengusaha Bumiputera Nusantara Indonesia (ASPRINDO) di ruang pertemuan Kantor Gubernur lt.4, Sabtu (13/7) lalu. Gubernur menyambut baik audiensi yang digelar pada pukul 07.30 WITA pagi tadi. Hadir mendampingi Gubernur, Sekretaris Provinsi (Sekprov) Dr. H. Suriansyah, M.AP, Kepala Biro Ekonomi Rohadi, Dinas…

Read More...

Realisasi Program Listrik Gratis 75 Persen

Borneoindotimes.com TANJUNG SELOR – Program Bantuan Pasang Baru Listrik (BPBL) tahun 2024 yang berasal dari APBD Pemprov Kalimantan Utara, sudah terealisasi 75 persen pada awal Juli 2024. Demikian dikonfirmasi Kepala Bidang Ketenagalistrikan Dinas ESDM Provinsi Kalimantan Utara, Abdul Muis. Dia menjelaskan, kuota program BPBL 2024 dialokasikan untuk 1000 Kepala keluarga (KK). Saat ini realisasi sudah…

Read More...