BANNER

Inflasi Bulan Juni 2,91 Persen

04 July 2023 11:18
IMG-20230704-WA0008

Borneo Indo Times.Com

TANJUNG SELOR – Inflasi Kalimantan Utara pada bulan Juni berada di angka 2,91 persen. Angka ini berdasarkan jika dibandingkan pada Juni tahun lalu (year on year) turun 2 persen. Sekretaris Provinsi (Sekprov) Kalimantan Utara, Dr H Suriansyah, M.AP mengungkapkan, inflasi Kaltara justru terjaga saat ini.

“Artinya, harus tetap stabil, kita harus menjaga supaya tidak fluktuatif,”kata Sekprov saat mengikuti Rakor Inflasi Nasional yang dipimpin oleh Mendagri Tito Karnavian secara daring.

Ia menyebutkan terjadinya inflasi di Kaltara karena sejumlah komoditas mengalami fluktuasi harga. Seperti daging ayam ras yang cenderung mengalami kenaikan. Menurutnya, kenaikan dianggap wajar karena didatangkan dari luar Kaltara.
“Konsumsi daging kebanyakan didatangkan dari Kabupaten Berau,”katanya.

Selain itu, kondisi di lapangan juga menyebabkan harga pakan ternak yang cukup tinggi.
“Penyebab inflasi di Kaltara dari daging ayam ras, telur, bawang merah, kalau lombok masih fluktuatif,” ujarnya.

Surianysah menambahkan faktor pendukung penyebab inflasi di Kaltara karena faktor ekonomi bukan daerah penghasil. Hal ini yang oleh transportasi ongkos angkut dari luar kota.

Belum lagi ada musim cuaca seperti musim gelombang yang menghambat pengiriman antar pulau sehingga menambah inflasi. Selain itu, kata Sekprov, Gubernur Kaltara, Drs H Zainal A Paliwang SH, M.Hum telah menerbitkan surat permintaan penambahan maskapai penerbangan di Kaltara.

“Inflasi Juni lalu 2.91 yang artinya jauh dibawah nasional, kita sudah terjaga, tadi Pak Menteri meminta menjaga inflasi kita, itu dari segi Inflasi artinya upaya kita pemerintah itu berhasil, walaupun kita tetap perhatian,” tutupnya.

TAGS :

BERITA TERKAIT

bnn1
IMG-20231107-WA0008
IMG-20231024-WA0002
20230912_230527
20230912_230546
Screenshot 2023-09-14 192249
Screenshot 2023-09-14 115634
IMG-20230911-WA0009
IMG-20230911-WA0008
IMG-20230907-WA0008
IMG-20230907-WA0005
IMG-20230907-WA0007
IMG-20230905-WA0011
IMG-20230905-WA0002
IMG-20230905-WA0003
IMG-20230902-WA0004
IMG-20230901-WA0002
IMG-20230830-WA0001
IMG-20230830-WA0002
IMG-20230827-WA0018
IMG-20230827-WA0019
IMG-20230826-WA0001
IMG-20230824-WA0007
IMG-20230823-WA0007
IMG-20230821-WA0003
IMG-20230818-WA0006
0f8dc469-de22-462e-938a-87c13da791c2
IMG-20230815-WA0005
20230814_184350
IMG-20230812-WA0001
IMG-20230810-WA0012
IMG-20230809-WA0018
IMG-20230808-WA0006
IMG-20230806-WA0010
IMG-20230805-WA0002
IMG-20230804-WA0004
IMG-20230803-WA0000
a3198209615742a4947e0b653ed8b584
IMG-20230801-WA0000
IMG-20230728-WA0020
ab534fd9-83b9-4c02-b61a-423b56782ab5
IMG-20230723-WA0000
IMG-20230722-WA0001

TERPOPULER

Festival Literasi Kaltara 2023, untuk Menumbuhkan Minat Baca Masyarakat Kaltara

Borneo Indo Times.com TANJUNG SELOR – Gubernur Kalimantan Utara (Kaltara) H Zainal Arifin Paliwang, diwakili Asisten bidang Administrasi Umum Setprov Kaltara, Pollymaart Sijabat membuka kegiatan Festival Literasi Kaltara di Lapangan Agatish Tanjung Selor, Selasa (07/11/2023). Kegiatan yang akan dilangsungkan selama dua hari, di Tanjung Selor, Bulungan dan di Kota Tarakan ini, merupakan rangkaian daru pelaksanaan…

Read More...

Pj Walikota Tarakan Mengadakan Pemantauan Ke Pelabuhan

Borneoindotimes.com Kota Tarakan – Pemantauan Pelabuhan Malundung oleh Pj Wali Kota Tarakan dan TPID Upaya Kendalikan Inflasi Tarakan – Pj Wali Kota Tarakan, Dr. Bustan, S.E., M.Si., bersama Tim Pengendali Inflasi Daerah (TPID) Kota Tarakan, melakukan pemantauan proses bongkar muat barang di Pelabuhan Malundung pada Selasa, 2 Juli 2024. Pemantauan ini merupakan tindak lanjut dari…

Read More...

PJs Bupati Malinau Buka Acara Bermazmur

Borneoindotimes.com Malinau – Pjs Bupati Malinau Pollymaart Sijabat, S.KM., M.AP merasa takjub karena dari lima kabupaten/kota di Kalimantan Utara, hanya Malinau yang mampu mengadakan Malinau Bermazmur. “Luar biasa, kita wajib bersyukur kepada Tuhan kita mempunyai pemimpin yang luar biasa,” ucap Pollymaart dalam sambutannya pada pembukaan Malinau Bermazmur yang dilaksanakan di Lapangan Panggung Budaya Padan Liu’…

Read More...

DPRD Provinsi Kalimantan Utara Rapat Paripurna Ke-8 tahun 2023

Borneo Indo Times.Com Tanjung Selor  DPRD Provinsi Kalimantan Utara laksanakan Rapat Paripurna Ke – 8 masa persidangan 1 tahun 2023 Tentang Pengelolaan Sumber Daya Kelautan dan Perikanan.  Persetujuan bersama Raperda Dipimpin Ketua DPRD Provinsi Kalimantan Utara Albertus Stefanus, Wakil Ketua DPRD dan dihadiri oleh Gubernur Kalimantan Utara Drs H Zainal Arifin Paliwang SH. M.Hum. serta…

Read More...

Gubernur Paparkan Potensi Investasi Kaltara

Borneoindotimes.com NUNUKAN – Gubernur Kalimantan Utara Dr. (H.C). H. Zainal A Paliwang, M.Hum, menjadi salah satu narasumber utama dalam kegiatan “Intermediate Training Tingkat Nasional” oleh Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Persiapan Nunukan di Gedung Aula BKPSDM Nunukan, Selasa (9/7). Pada kesempatan tersebut Gubernur mengapresiasi kegiatan Pelatihan Kader yang dilaksanakan oleh para HMI Cabang (P) Nunukan…

Read More...